Kamis, 10 Oktober 2013

Budidaya Cabe Merah Keriting

Harga cabai yang seing sekali diatas Rp. 30.000 / Kg seharusnya sudah mampu meningkatkan kesejahteraan petani cabai. Namun ternyata harga cabai yang tinggi ini belum mampu meningkatkan pendapatan petani cabai secara umum, hal ini dikarenakan fluktuasi produksi cabai dimana disaat harga cabai tinggi produksi cabai merah keriting tersubut menurun drastis. Biasanya pada lahan seluas 3000 M2 mampu memproduksi cabai merah sebanyak 1 ton dalam sekali tanam, tapi karena faktor musim dan hama penurunan bisa menjadi 200 Kg bahkan gagal panen.