Minggu, 24 Maret 2013

Naga Terbang Dan Embun Pagi

Tak ada kata yang paling indah ketika mata menyaksikan keindahan alam selain mengucapkan puji syukur kepada Sang Maha Pencipta.


Ini adalah gambar yang menakjubkan dari capung yang membeku dan terselimuti embun pagi.
Tetesan air yang menempel pada tubuhnya berubah seperti kaca pembesar yang membuat detail tubuh sang Naga Terbang semakin terlihat jelas dan terlihat sangat menakjubkan. Rincian warna matanya terbias oleh air embun hingga memperlihatkan beraneka ragam warna  merah terang, oranye, hijau dan warna biru dari sang Naga.
Fotografi Makro ini adalah karya David Chambon, seorang fotografer yang bekerja di Doubs di timur Perancis.













Tidak ada komentar:

Posting Komentar